Baca Selengkapnya..Panduan Belajar HTML untuk Pemula

Animasi Kimia – Kelarutan dan Hasil Kali Kelarutan (Ksp)

Rate this post

Standar Kompetensi

4. Memahami sifat-sifat larutan asam-basa, metode pengukuran, dan terapannya.

Kompetensi Dasar

4.6 Memprediksi terbentuknya endapan dari suatu reaksi berdasarkan prinsip kelarutan dan hasil kali kelarutan.

Tujuan Pembelajaran

  • Menjelaskan kesetimbangan dalam larutan jenuh atau larutan garam yang sukar larut
  • Menghubungkan tetapan hasilkali kelarutan dengan tingkat kelarutan atau pengendapannya
  • Menuliskan ungkapan berbagai Ksp elektrolit yang sukar larut dalam air
  • Menghitung kelarutan suatu elektrolit yang sukar larut berdasarkan data harga Ksp atau sebaliknya
  • Menjelaskan pengaruh penambahan ion senama dalam larutan
  • Menentukan pH larutan dari harga Ksp-nya
  • Memperkirakan terbentuknya endapan berdasarkan harga Ksp

Ringkasan Materi

Jika kita melarutkan padatan garam dapur ke dalam air sedikit demi sedikit, pada awalnya NaCl larut seluruhnya dalam air. Ketika sejumlah tertentu NaCl telah melarut dan ada sebagian yang tidak larut  (terbentuk endapan), maka larutan tersebut merupakan larutan jenuh atau tepat jenuh. Konsentrasi zat terlarut di dalam larutan jenuh sama dengan kelarutannya.

Dengan demikian, kelarutan (solubility) – dengan lambang s – dapat didefinisikan sebagai jumlah maksimum  suatu zat yang dapat larut dalam pelarut tertentu. Satuan kelarutan biasanya dinyatakan dalam gram/ Liter atau mol/ Liter.

Berikut ini screenshot animasi materi kelarutan dan hasil kali kelarutan (Ksp). N/A

Baca Juga:  Animasi Kimia - Materi Larutan Penyangga (Buffer)
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

12 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
Obat Herbal Untuk Pengobatan Kelenjar Getah Bening
10 years ago

seru gant berlajar kimia

budi
11 years ago

nemu ilmu kimia di sini

system of blog
11 years ago

wah banyak ilmu KIMIA disni izin nyimak dulu

kangFarhan
11 years ago

lagi2 kalo kesini gak bisa ngomong nih saya…hahaha
sip dan sukses selalu deh untuk abang

eddy
11 years ago

Mantap…
Artikel ang sangat bagus

DWI YULIANTO | THE-XP
11 years ago

saya pengin baged nih bisa kimia..dulu karna kelas X gag serius jadi kena getahnya deh di kelas XI.. 🙁
kunjungan malam sob

Ilmu Komputer dan Teknologi
11 years ago

Sebuah blog sarana gudang ilmu Kimia

Sangat membantu sob

kampungku corolla
11 years ago

takluk ah kimi mah,…saya ga ngerti he,…he…
tifs yg ini mdh2an manfaatnya besar buat yg lgi
memerlukannya

happy blogging

isman
11 years ago

Gak bisa berkomentar, Pak! Maklum gak bidangnya…
Tuk guru kimia, ini sebenarnya yang mereka cari (bahan mentah).

Computer Indonesia
11 years ago

oh iya kawan senyawa kimia yang bisa bikin gunung-gunungan meletus bahannya make apa ajah >>>>

Raihana
11 years ago

wii kimia, salut deh ma kamu 🙂

Blog Keperawatan
11 years ago

Belajar banyak mengenai Kimia di sini sahabat